Layered Dough Merupakan hasil panggang kombinasi telur, mentega dan tepung. Awalnya dikenal di Inggris, semacam adonan kulit pie untuk membungkus daging selama dipanggang diatas bara api. Daging menjadi matang tapi tetap lembab karena terbungkus adonan tepung dan air.
Dalam perkembangan selanjutnya adonan ini dikenal dengan nama puff pastry atau adonan lipat, dimana adonan dasar diberi lemak kemudian dilipat beberapa kali. Selanjutnya variasi adonan pastry semakin berkembang dengan penambahan cream, buah, daging, chocolate dan berbagai variasi lainnya.
Produk pastry yang proses pengolahannya secara laminated / layered / berlapis – lapis adalah : Puff pastry , Danish , croissant. Dari ketiga jenis produk tersebut dalam perkembangannya menghasilka produk turunan yang sangat banyak . contoh yang dapat diambil adalah dari puff pastry: apple turnover, sausage roll, beff wellington, napoleon, volou’van dll. Dari jenis Danish: cinnamon Danish, apricot Danish, almond cream Danish dll. Dari jenis croissant: cheese croisan , chocolate croissant, sandwich croissant dll.
Sebagaimana produk bakery lainnya layered dough, merupakan hasil panggang dari kombinasi telur-mentega-tepung. Awalnya dikenal di Inggris sebagai adonan kulit pie untuk membungkus daging selama dipanggang diatas bara api. Daging menjadi matang tapi tetap lembab karena dibungkus adonan tepung dan air. Perkembangan selanjutnya adonan kulit bungkus itu disebut puff pastry /adonan lipat , dimana adonan dasar diberi lemak yang kemudian dilipat beberapa kali.. Variasi adonan pastry semakin berkembang seriring dengan perkembangan zaman. Pembuatan puff pastry kini ditambah dengan cream, buah , daging , chocolate.
Student Baking & Pastry Arts activity today:
- Raisin Danish
- Apple Jealousy
- Braided Coffee
- Raisin Danish
- Danish Pinwheal